Gambar Desain Teras Rumah Minimalis Sederhana, Klasik, Cantik, dan Mewah

Teras Rumah Minimalis – Teras rumah merupakan salah satu bagian penting dalam sebuah bangunan rumah. Umumnya, teras rumah ini biasa kita temukan pada bangunan rumah bagian depan.

Oleh karena letak teras rumah itu umumnya banyak terdapat di depan, maka teras rumah merupakan bagian yang paling pertama kali orang lihat dalam sebuah rumah. Dengan demikian, sangat penting bagi kita untuk membangun teras rumah sabaik mungkin agar timbul kesan positif saat pertama melihat rumah kita.

Di daerah perkotaan, lahan untuk mambangun rumah sangatlah terbatas, sehingga kita harus pandai dalam membuat desain rumah. Pada kondisi ini, bagian-bagian rumah harus dibuat sesimpel mungkin, termasuk bagian teras rumah.

Tidak jarang bahwa di perkotaan banyak sekali dibangun rumah dengan desain rumah minimalis. Kemudian teras yang dibangun pun tidak luas, atau bisa dikatakan sebagai teras rumah minimalis.

Teras rumah ini merupakan salah satu yang penting yang biasa kita gunakan untuk sekedar bersantai, membaca koran sambil minum kopi di pagi hari, atau untuk menerima tamu. Maka dari itu kita harus membuat desain yang baik agar teras rumah minimalis ini bisa nyaman digunakan.

Sungguh tidak heran jika banyak pemilik rumah yang mempercantik bagian teras rumahnya dengan berbagai hiasan seperti menghiasinya dengan tanaman-tanaman sehingga menjadi lebih tampak hijau, sejuk, dan indah.

Dari sedikit pengantar di atas, kita tahu bahwa teras rumah itu merupakan bagian yang penting dalam bangunan rumah, sehingga kita harus membangun dan mendesain dengan baik teras rumah minimalis idaman kita.

Nah, berikut ini akan kami sajikan beberapa gambar teras rumah minimalis yang mungkin bisa saja Anda jadikan sebagai inspirasi dalam membangun teras rumah.

Teras Rumah Minimalis Type 36 Terbaru 2017 dan 2018

Bagi Anda yang memiliki rumah dengan type 36, mungkin gambar teras rumah minimalis berikut ini bisa menginspirasi Anda dalam membangun teras rumah.

Gambar-gambar ini merupakan gambar teras rumah yang kami kumpulkan dari beberapa sumber, dan menurut kami ini yang terbaik.

Dalam gambar tersebut banyak sekali model-model yang digunakan, sehingga membuat rumah type 36 pun bisa menjadi terlihat cantik dan indah.

teras rumah minimalis mantap
pinterest.com
 teras rumah minimalis sederhana
pinterest.com
desain teras rumah minimalis desain teras rumah minimalis modern
pinterest.com
Teras rumah minimalis type 36 2017 dan 2018 oke
desainrumahminimalis.com
teras rumah minimalis sederhana sekali
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana modern klasik mewah banget
pinterest.com
teras rumah minimalis oke
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana modern klasik
pinterest.com
Gambar Teras Rumah Minimalis Modern Type36
fullwoods.blogspot.com

Model Teras Rumah Modern Masa Kini (Kekinian)

Zaman ini tentunya terus mengalami perkembangan, seperti halnya perkembangan dalam bidang teknologi, internet, media sosial, properti, dan sebagainya.

Dalam bilang properti, tentunya desain desain rumah yang dibuat terus mengalami perkembangan, katakanlah pada saat ini merupakan desain rumah minimalis modern kekinian.

Untuk Anda yang sangat suka dengan desain-desain teras rumah yang modern, maka gambar-gambar teras rumah berikut ini bisa Anda jadikan inspirasi.

teras rumah minimalis sederhana cantik
infofurnitures.com
teras rumah minimalis sederhana oke
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana sip
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana terbaik
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana mantaps
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana baru
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana nice
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana good
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana yes
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana okay
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana wow
terasminimalis.com
teras rumah minimalis sederhana cakep
desainrumahmini.com

Model Teras Rumah Cantik dan Mewah Terbaru 2018

Memiliki rumah mewah tentunya menjadi dambaan setiap orang. Namun nyatanya tidak semua orang bisa mewujudkan impian tersebut.

Meski sebenarnya kita bisa mengakali kemewahan tersebut melalui berbagai cara, dalam bangunan rumah misalnya, jika kita tidak mampu untuk membuat rumah yang super mewah, kita bisa menjadikan rumah kita mewah melalui desain rumah yang kita buat.

Nah salah satu bagian rumah yang bisa saja kita buat mewah adalah bagian teras rumah. Pada teras rumah ini, kita bisa buat desain sedemikian rupa dan sebaik mungkin sehingga memunculkan kesan yang cantik dan juga mewah.

Baca Juga Dong  Inspirasi dan Tips Memilih Warna Cat Rumah Minimalis [Gambar Lengkap]

Bagi Anda yang suka dengan desain-desain yang cantik dan mewah, berikut ini kami sajikan gambar0 gambar model teras rumah yang cantik dan mewah terbaru 2018.

 Teras Rumah minimalis Sederhana
kreasirumah.net
 Teras Rumah minimalis Sederhana
fotorumahidaman.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana
pinterest.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana
pinterest.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana
pinterest.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana okee
pinterest.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana cantik
pinterest.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana cantik terbaik
pinterest.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana cakep
pinterest.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana ganteng
pinterest.com
teras rumah minimalis kece
youtube.com
 Teras Rumah minimalis Sederhana
rumahminimalismedia.com

Gambar Teras Rumah Klasik Sederhana Namun Tetap Keren

Kalau berikut ini adalah kebalikan dari modern, yaps, sebuah kisah klasik hehe. Desain klasik tentunya masih banyak disukai oleh banyak orang. Meskipun klasik, tapi jika dibangun dengan model yang simpel dan juga cantik, maka akan menampilkan keindahan yang lebih pada rumah Anda.

Sentuhan-sentuhan klasik pada bagian rumah akan membuat rumah Anda teras lebih hidup namun tetap calm. Model klasik ini tentunya masih bisa kita padukan dengan desain model modern juga.

Bagi Anda pecinta model-model klasik, berikut ini adalah gambar teras rumah klasik dan sederhana namun tetap keren dan kece untuk dipandang mata.

teras rumah minimalis sederhana modern klasik terbaik
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana modern klasik cantik
pinterest.com
teras rumah minimalis klasik sederhana cantik
modelrumahminimalislengkap.blogspot.com
Macam Teras Rumah Sederhana klasik
rumahminimalismedia.com
gambar teras rumah minimalis
modelrumahminimalislengkap.blogspot.com
teras rumah minimalis sederhana cantik
desainrumahminimalis.com

Teras Rumah Minimalis Menggunakan Batu Alam

Membangun teras rumah yang cantik, indah, dan nyaman merupakan impian semua orang. Tidak heran jika banyak orang yang mengeluarkan banyak uangnya untuk mempercantik rumah mereka. Nah salah satu bagian rumah yang penting untuk dibuat cantik dan indah adalah bagian teras.

Ada banyak cara untuk mempercantik teras rumah Anda, seperti misalnya dengan hiasan-hiasan bunga pot, desain yang diperindah, atau dengan menerapkan bahan-bahan alami seperti batu alam.

Bagi Anda pecinta desain teras rumah minimalis dengan menggunakan batu alam, mungkin beberapa gambar berikut ini akan membuat Anda terinspirasi.

teras rumah minimalis kece
gambarfurniturekeren com
Teras Rumah Minimalis cantik
rumahminimalisbagus.com
teras rumah minimalis dari batu alam
pagarrumahminimalis2015.blogspot.com
teras rumah minimalis batu alam keren bangets
medium.com
teras rumah minimalis batu alam keren
medium.com
Model Teras Rumah
dekorrumah.net

Model dan Desain Teras Rumah Depan yang Minimalis Sederhana

Letak teras rumah biasanya terdapat di depan, samping, dan juga belakang rumah. Ketiga letak teras tersebut memiliki fungsi tersendiri, sehingga dalam segi bentuk dan cara pembuatannya pun sangat berbeda.

Nah untuk Anda yang sedang mencari inspirasi desain untuk membangun teras rumah minimalis yang sederhana, berikut ini kami sajikan beberapa gambar model dan desain teras rumah minimalis terlihat sederhana namun sangat indah.

teras rumah minimalis sederhana
kreasirumah.net
teras rumah minimalis sederhana
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana
pinterest.com
teras rumah minimalis sederhana
rumahminimalisbagus.com
teras rumah minimalis sederhana
desainrumahidamanku.xyz
teras rumah minimalis sederhana
fotorumahidaman.com
teras rumah minimalis kece
gambarfurniturekeren com

Pengertian Teras Rumah

Teras adalah sebuah ruang peralihan antara luar rumah menuju ruangan rumah bagian dalam, atau sebaliknya. Biasanya teras ini dibuat dengan dinaungi satu atau dua buah dinding. Letak teras sendiri bermacam-macam, ada yang di depan, di samping, atau pun di belakang rumah.

Konsep dari sebuah rumah minimalis adalah tentang kesederhanaan. Hal ini merupakan sebuah hal yang paling utama yang sangat perlu Anda perhatikan jika ingin membangun sebuah rumah.

Salah satu bagian terpenting dalam sebuah rumah minimalis adalah bagian terasnya. Sehingga, peletakkan dan penempatan posisi teras rumah minimalis haruslah cocok dan sesuai. Hal ini dikarenakan letak teras rumah yang dibangun akan sangat mempengaruhi prinsip rumah Anda.

Tata letak teras yang pas dan juga metode yang pas dalam pambuatan teras akan membuat rumah menjadi lebih hidup dan indah. Pembuatan teras bisa dibuat dengan aspek ornamen, sehingga akan membuat estetika pada hunian Anda.

Dalam pembuatannya, tentu diperlukan pengalaman yang baik tentang teras rumah, sehingga akan memunculkan ide bagus dalam pembuatan teras rumah ini.

Kreativitas yang tinggi sangatlah diperlukan dalam pembuatan teras rumah ini, hal ini akan mendukung kualitas teras rumah minimalis yang dibuat. Semakin bagus dan semakin kreatif konsep yang Anda buat, maka akan semakin bagus dari segi kualitasnya.

Baca Juga Dong  Inspirasi dan Tips Memilih Warna Cat Rumah Minimalis [Gambar Lengkap]

Fungsi Teras Rumah Minimalis

teras rumah minimalis
pinterest.com

Teras rumah merupakan salah satu pengganti ruangan tamu pada rumah yang kecil dan mungil. Pada dasarnya rumah itu tidak harus menggunakan teras rumah, yang paling penting adalah cukup untuk keluarga di rumah dan nyaman untuk dihuni oleh keluarga.

Pada intinya, teras rumah hanya berfungsi sebagai tempat untuk berteduh. Jika Anda memiliki sedikit lahan yang kosong, maka kemungkinan Anda mempunyai teras yang lumayan kecil, teras ini umumnya hanya berfungsi sebagai tempat menerima tamu sebelum tamu dipersilahkan masuk ke dalam rumah kita.

Seperti yang telah disebutkan di atas bahwa letak teras rumah sangat bermacam-macam, ada yang letaknya di depan rumah, samping rumah, dan juga belakang rumah.

Nah dari posisi dan penempatan teras rumah mempunyai fungsi masing-masing. Seperti apa fungsinya? Berikut ini adalah fungsi teras rumah terkhusus teras rumah minimalis:

Fungsi Teras Depan Rumah: Teras depan rumah akan sangat berfungsi untuk tempat menerima tamu dari luar, atau sebagai area tunggu sebelum tamu dipersilahkan masuk ke dalam rumah. Baik tamunya itu saudara kita, sahabat kita, teman kita, atau bahkan kakek-nenek kita.

Teras depan juga bissa dikatakan ssebagai ruang tamu kedua, atau bahkan akan menjadi ruang tamu utama bagi Anda yang tidak memiliki rumah dengan area ruang tamu di dalamnya.

Tamu baru atau yang belum begitu kita kenal, bisa kita terima di teras depan. Selain agar kita tidak merasa canggung dan menjaga kesopanan, menerima tamu baru atau asing di teras rumah depan bisa mencegah hal-hal yang tidak diinginkan tentang keamanan keluarga.

Jika Anda memiliki rumah yang minimalis, maka bangunlah teras rumah minimalis sebaik mungkin agar hasilnya rumah Anda terlihat lebih maksimal.

Fungsi Teras Samping Rumah: Teras samping biasanya hanya sebagai ruang atau area sisa dari bangunan rumah. Namun masih bisa digunakan sebagai tempat untuk sekedar bersantai.

Fungsi Teras Belakang Rumah: Teras belakang biasanya posisinya lebih tertutup, sehingga kita bisa memanfaatkannya untuk dijadikan sebagai ruang makan atau tempat untuk melakukan aktivitas hobi, bahkan bisa juga dijadikan sebagai tempat berkumpul keluarga.

Teras rumah belakang juga bisa difungsikan sebagai tempat untuk area setrika pakaian, area cuci pakaian, bahkan bagi Anda yang memiliki luas rumah terbatas maka bisa ditempatkan meja makan didalam teras belakang.

Selain fungsi-fungsi yang disebutkan di atas, teras rumah juga berfungsi sebagai jalur untuk sirkulasi udara, juga sebagai area untuk masuknya cahaya ke dalam rumah.

Rumah berlahan terbatas umumnya memang hanya memiliki teras depan. Pada teras samping biasanya dijumpai pada rumah-rumah yang kebetulan berada di lahan lebih. Dan untuk rumah-rumah yang mempunyai lahan luas bisa saja mempunyai tiga teras sekaligus, yaitu teras depan, samping, dan juga belakang.

Oleh karena beragam fungsi dan posisi letak teras ini, maka sebelum membangun teras rumah, ada baiknya Anda memperhatikan dan menentukan kira-kira dimanakah teras tersebut akan ditempatkan.

Teras depan, ada baiknya mempunyai karakter yang senada dengan bangunan rumah. Sedangkan untuk teras samping dan belakang kita cukup mengutamakan fungsi dan kenyamanannya saja tanpa perlu banyak memperhatikan estetika.

Baca Juga Dong  Inspirasi dan Tips Memilih Warna Cat Rumah Minimalis [Gambar Lengkap]

Namun, meski begitu, setiap teras yang dibangun sebaiknya dibuat dengan konsep yang matang dan jelas sesuai dengan peran dan fungsi yang ada padanya.

Cara Membuat Teras Rumah Minimalis Modern

teras rumah minimalis sederhana modern
pinterest.com

Berikut ini beberapa cara yang bisa Anda lakukan sebelum Anda membangun teras rumah minimalis modern. Mungkin Anda bisa mengikuti cara-cara ini dengan baik agar hasilnya maksimal.

Luas Teras Rumah

Anda bisa memaksimalkan lahan yang masih tersisa dari rumah Anda dengan sebaik mungkin. Tentukanlah luas teras rumah minimalis yang senada dengan rumah Anda. Jangan terlalu luas dan jangan juga terlalu sempit.

Di teras ini Anda bisa meletakkan berbagai properti seperti kursi, meja, hiasan aquarium, atau hiasan yang lainnya agar terlihat lebih indah.

Desain Teras Rumah

Sebelum membangun teras rumah, tentunya membuat desain terlebih dahulu adalah hal yang juga sangat penting. Pada desain ini, kita harus membuat gambaran seperti apa bentuk teras rumah yang akan kita buat nanti.

Anda bisa memberikan tiang teras rumah, yang merupakan salah satu hal yang paling penting dalam membuat teras rumah, juga penggunaan bahan material yang kuat dan kokoh  akan menjadi salah satu poin yang sangat penting.

Pertimbangkan dengan baik seperti apa penerapan tiang pada teras rumah Anda, dan buatlah sebagus mungkin. Hal ini dikarenakan teras depan rumah Anda merupakan bagian rumah yang akan pertama kali terlihat dari luar.

Maka dari itu, buatlah teras yang bagus agar bisa menciptakan kesan yang baik, meski pada ukuran rumah yang tidak begitu besar. Karena sesungguhnya rumah yang bagus adalah tidak juga harus yang besar.

Kemudian percantiklah teras rumah Anda dengan hiasan-hiasan yang indah. Misalnya bunga di dalam pot, atau dengan hiasan-hiasan yang lainnya. Inspirasi bunga dalam pot ini bisa Anda di lihat DIY Plant Stand di web get beautified. Disana banyak sekali contoh yang bisa Anda tiru.

Atap Teras Rumah

Bagian atap teras rumah juga merupakan bagian yang sangat penting. Pada bagian ini Anda bisa melakukannya dengan mengkombinasikan warna yang unik dan menarik, atau bisa juga dengan menggunakan desain yang modern pada bagian atap teras rumah ini.

Dinding Teras Rumah

Ada banyak dinding untuk model rumah minimalis yang sangat modern, mulai dari dinding teras, dinding rumah bagian depan, dan juga bisa ditambahkan dengan banyak memasang aksesoris tambahan. Seperti misalnya marmer, keramik, atau batu alam yang ditempel pada dinding teras rumah. Namun hal ini tetap tergantung pada selera masing-masing pemilik rumah.

***

Demikian beberapa gambar model dan desain teras rumah minimalis yang bisa kami share kepada Anda. Semoga setelah membaca artikel ini Anda bisa lebih terinspirasi dalam membangun teras rumah yang indah, cantik, serta nyaman untuk Anda tinggali.

Terimakasih sudah mampir di website ekspektasia ini, mohon maaf jika masih ada kekurangan. Sekali lagi terimakasihdan sukses terus untuk Anda!

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.